Tutorial Cara Mengubah Odex ke Deodex Via ApkTool Android

Orang yang kesehariannya selalu meng-Oprek sebuah hp pasti sudah mahir untuk merubah odex ke deodex, bagaimana bagi belum bisa ? Tenang saja, disini saya akan memberikan Tutorial Cara Merubah Odex ke Deodex. Ya, Walaupun membutuhkan waktu yang cukup lumayan lama untuk merubahnya.


Sebelum merubah Odex ke Deodex kalian harus tau Pengertian dari Odex dan Deodex dan juga kalian harus tau kelebihan dan kekurangan dari odex dan deodex tersebut. karena saya yakin kalian juga tidak suka langsung merubahnya begitu saja, Yuk langsung saja ke tutorialnya

Untuk berjaga-jaga saat pemindahaan tidak "Sayangnya SystemUI telah berhenti" sebaiknya sudah Disable Signature

Bahan yang diperlukan : 

  • ApkTool
  • Root Explorer
  • dan Pastinya sudah Root

Tutorial Cara Merubah Odex ke Deodex :

  • Tutorial Cara Merubah Odex ke Deodex :
  • Buka Root Explorer dan buat folder di SDCard dengan nama "BAHAN"
  • Masih di Root Explorer Silahkan kalian ke file root dan cari folder ini "system/framework/arm" Kemudian Copy file boot.oat dan boot.art ke folder yang kalian buat tadi ke folder "BAHAN".
  • Kemudian copy salah satu file odex yang ada di system "system/priv-app/pilihsalahsatu/arm" saya ambil contoh file SystemUI.odex ( harus .odex ) simpan di folder "BAHAN".
  • Silahkan kalian buka Aplikasi ApkTool nya dan silahkan convert SystemUI.odex menjadi SystemUI.dex dengan cara pilih SystemUI.odex kemudian pilih oat2dex, tunggu proses selesai dan nanti akan muncul file SystemUI.dex
  • Sekarang proses menyelipkan systemui.dex ke SystemUI.apk menjadi SystemUI Deodex
  • Ambil SystemUI.apk di "system/priv-app/SystemUI" dan simpan ke folder "BAHAN"
  • Kemudian ke ApkTool lagi klik SystemUI.dex pilih "Menambah/Add to apk"
  • Selesai!! SystemUI telah menjadi Deodex, Silahkan pindahkan SystemUI.apk ke system yang sudah menjadi deodex / ke tempat semula "system/priv-app".


Penutup
Sekian artikel mengenai Tutorial Cara Merubah Odex ke Deodex semoga berjalan lancar, Semoga Bermanfaat dan jangan lupa tinggalkan komentar untuk bertanya

SUMBER : https://archleeta.blogspot.com/
Facebook twitter Google+

Postingan Terkait : Tidak Ada la entrada carece de etiquetas

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Komentar